Sejarah Singkat Perhimpunan Advokat Indonesia (PERADI)

Salah satu organisasi profesi advokat yang sah di Indonesia, berdasarkan Undang-Undang Nomor 18 tahun 2003 tentang Advokat dan mulai diperkenalkan ke masyarakat, khususnya di kalangan penegak hukum, pada tanggal 7 April 2005 di Balai SudirmanJakarta Selatan. Dalam perjalanannya sebagai salah-satu organisasi profesi advokat, PERADI telah banyak mengalami gangguan dan kendala untuk tetap mempertahankan eksistensinya. Selengkapnya ..

“Harapan untuk seluruh advokat, adalah tentunya ingin profesional, tugas mereka adalah jangan sampai menjadi advokat yang fundamental dalam artian jangan gagap menghadapi era teknologi. Maka dari itu ada upgrading supaya pribadi – pribadinya handal. Pada akhirnya tidak ada masyarakat yang kesusahan mencari advokat yang jujur, profesional,”

DR. LUHUT MP PANGARIBUAN, S.H., LL.M.

Ketua DPN Peradi

Our lawyers have experience dealing with specific issues, and your questions will help you determine whether a lawyer is right for you.

Hj. TUTIE H HASTIKA, S.H., M.H.

Ketua DPC Peradi Kab. Bogor

Our lawyers have experience dealing with specific issues, and your questions will help you determine whether a lawyer is right for you.

DIMAS FRENDISTYA, S.H., M.H., C.L.A.

Sekretaris DPC Peradi Kab. Bogor

Our lawyers have experience dealing with specific issues, and your questions will help you determine whether a lawyer is right for you.

Susunan Pengurus Lengkap Peradi Kab. Bogor Th. 2020-2024

“Orang hukum itu luwes bisa masuk ke kesehatan, pendidikan, politik dan sebagainya dan bisa membawa diri di berbagai bidang termasuk di Pemerintah Daerah, permasalahan yang berhubungan dengan permasalahan hukum yang perlu dikonsultasikan dengan para ahli hukum .Kerja sama antara Pemkab Bogor dengan Organisasi Advokat yang telah terjalin seperti perbantuan pendampingan hukum oleh Advokat di desa-desa yang mempunyai permasalahan hukum juga BUMD dan OPD di Lingkungan Kabupaten Bogor

Berita Terkini Seputar Kegiatan DPC Peradi Kab. Bogor

  • All
  • berita

KETUA DPC PERADI KABUPATEN BOGOR BICARA WAKAF DALAM DIALOG HUKUM RADIO TEMAN FM

Salah satu visinya meningkatkan reputasi advokat di masyarakat karena semakin banyaknya individu advokat yang terjerat pelanggaran hukum. Musyawaran Nasional III Pehimpunan Advokat Indonesia III Rumah Bersama Advokat (Munas III PERADI RBA) telah memutuskan Luhut Marihot Parulian Pangaribuan sebagai Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional PERADI RBA 2020-2025 di Jakarta, Sabtu (29/8). Terpilihnya Luhut secara aklamasi ini…

Sah, Luhut Pangaribuan Terpilih Jadi Ketua Umum DPN PERADI RBA 2020-2025

Pengurus dan anggota Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Peradi Kabupaten Bogor mengikuti Musyawarah Nasional (Munas) III Peradi RBA secara daring atau virtual dari kantor DPC Peradi Kabupaten Bogor Jl Raya Tajur No. 55 Benelli Tajur Sabtu (29/8/2020). Selain di kantor DPC Peradi Kabupaten Bogor, ada juga anggota Peradi Kabupaten Bogor yang mengikuti munas dari lokasi lain…

KETUA DPC PERADI KABUPATEN BOGOR BICARA WAKAF DALAM DIALOG HUKUM RADIO TEMAN FM

Dalam siaran yang dipandu oleh Melissa Damayanti, Mom begitu sapaan Hj. Tuti H Hastika, memberikan pemahaman kepada pendengar mengenai Hukum Wakaf dan Perkembangannya di Indonesia, mulai dari pengertian, syarat dan lain-lain terkait wakaf..

Pelantikan, Pengangkatan & Pengambilan Sumpah Advokat baru Tahun 2020 di Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Jawa Barat

DPC PERADI Kab. Bogor menyelenggarakan Pelantikan dan Pengangkatan Advokat di Pengadilan Tinggi Jawa Barat. Dihadiri oleh Wakil Ketua Umum DPN PERADI serta Sekretaris dan Wakil Ketua DPC Peradi Kab. Bogor.

Mulai hari ini acara PKPA Online Peradi Kab. Bogor dan FH UIKA dilakukan secara daring

PENDIDIKAN KHUSUS PROFESI ADVOKAT (PKPA) ONLINE TELAH DIMULAI. Peradi Kab. Bogor menyelenggarakan Pendidikan Khusus Profesi Advokat yang dimulai hari ini hari Sabtu tanggal 8 Agustus 2020, Pelaksanaan tersebut dilakukan secara Daring serta kerjasama antara dengan Dewan Pimpinan Nasional (DPN) dan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Perhimpunan Advokat Indonesia Kab. Bogor dengan Universita Ibnu Khaldun (UIKA) Bogor....

PKPA Online Peradi Kab. Bogor dan FH UIKA

Biaya Pendaftaran : Rp. 500.000,- Biaya Pendidikan : Rp. 4.000.000,-  PENDIDIKAN KHUSUS PROFESI ADVOKAT (PKPA) ONLINE DPC Peradi Kab. Bogor bekerjsama dengan FH UIKA mengadakan Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA) secara online menggunakan aplikasi Zoom, dengan pengajar yang berkopeten dibidangnya. Dr. Luhut MP. Pangaribuan Ketua DPN Peradi Hj. Tutie H Hastika, S.H., M.H. Ketua DPC...